Konsep Pemrograman dan Paradigmanya


Disini saya akan share tentang konsep pemograman dan paradigmanya yang saya kutip dari kumpulan catatan materi-materi perkuliahan saya dengan menggunakan Netbeans sebagai sarana pembelajarannya. Sebelum kita membuat aplikasi java sebaiknya kita mempelajari teorinya terlebih dahulu.
Bahasa Pemrograman?
Seperti yang kita ketahui bahwa komputer bekerja seperti switching dan hanya mengenali 0 dan 1. Sedangkan manusia tidak (paham) berbicara dengan bahasa 0 dan 1. Maka, Perlu bahasa pemrograman yang dapat menjadi perantara percakapan antara komputer dan manusia. Bahasa pemrograman diubah ke dalam bahasa yang dipahami oleh komputer dengan menggunakan interpreter atau kompiler.
Compiler or Interpreter?
• Compiler:
Mengkompilasi source code menjadi bentuk file yang bisa dieksekusi
• Interpreter:
Mengkompilasi dan menjalankan source code secara langsung
Tingkat Bahasa Pemrograman
• Bahasa Pemrograman Tingkat Rendah (Assembler)
• Bahasa Pemrograman Tingkat Sedang (C, Pascal, Fortran)
• Bahasa Pemrograman Tingkat Tinggi (Java, C++, C#)
Assembly Language
C Language
Java Language
Paradigma Pemrograman
Sudut pandang dan style pemrograman berhubungan dengan bagaimana sebuah masalah diformulasikan dalam bahasa pemrograman
• Functional Programming: Urutan fungsi secara sekuensial (Scheme, Lisp)
• Procedural Programming: Pemecahan masalah berdasarkan prosedural kerja. Fungsi adalah unit programming (C, Pascal, Fortran)
• Object-Oriented Programming: Koleksi object yang saling berinteraksi . Class adalah unit programming (Java, C#, C++)



Tulisan Terkait :


Best Quote Today:
Keberhasilan adalah kemampuan untuk melewati dan mengatasi dari satu kegagalan ke kegagalan berikutnya tanpa kehilangan semangat. (Winston Chuchill)

Jika Anda menyukai tulisan diatas jangan lupa untuk klik tombol suka untuk berbagi dengan teman facebook Anda. Anda juga bisa membagikan tulisan ini di twitter dan jejaring sosial lainnya. Berbagi itu indah.
 
Indonesian Super League 10/11|Indonesian Best Brand Image|Tanggapan FBC Atas PIPA dan SOPA|Operator Seluler Indonesia|Facebook Application
Guest Book FBC|Barter Link - Sahabat FBC| Profil dan Biodata | Kunci Gitar
Protected by CopyRights & Intelectual Property 2009-2012