Hari ini, 27 September 2011, Google merayakan ulang tahunnya ke-13. Meskipun tanggal tepatnya selalu menjadi misteri, tetapi Google selalu merayakan hari jadinya setiap tanggal 27 September.
Meski tak terlalu mewah, Google menandai hari jadinya pada seluruh pengguna Internet di seluruh dunia dengan logo kue ulang tahun beserta lilinnya pada laman depan Google.com, baik website global maupun lokal .

Gambar diatas adalah doodle ulang tahun google yang ke-13 ini. Tradisi membuat doodle untuk memperingati ulang tahun Google sendiri baru dilakukan sejak tahun 2002. Ulang tahun dengan "angka keramat" ini dirayakan oleh Google dengan meluncurkan doodle penuh warna dengan tema pesta ulang tahun. Dalam doodle ini keenam huruf yang membentuk kata Google ini mengenakan topi pesta dan sedang duduk mengelilingi kue ulang tahun.
Jika kita menelusuri apa yang terjadi pada 13 tahun silam, tanggal 4 September, Google beralih menjadi Google Incorporated. Bisa jadi, tanggal 4 September menjadi hari jadi Google yang resmi bagi segelintir orang.
Pada 15 September 1998, domain Google.com didaftarkan. Beberapa tahun setelahnya, tanggal 27 September selalu dianggap sebagai hari jadi Google yang resmi dan nampaknya akan terus demikian.
Jika google memang lebih senang hari ulang tahunnya dirayakan hari ini maka hari ini "Selamat Ulang tahun google!" I love Google
Terimakasih atas semua layanan terbaiknya :D

+ Blogger
+YouTube
+Google Earth
+Google Docs
+Google Plus
| |
Tulisan Terkait :
Situs Resmi Polres 50 Kota?Situs Resmi Polres 50 Kota? Panas-panasan menunggu tumpangan untuk pu ... [ www.fabrie.blogspot.com] Optimasi Mesin Pencari VS Jejaring SosialDi dunia Internet optimasi mesin pencari lebih familiar disebut denga ... [ www.fabrie.blogspot.com] Ulang Tahun Ketiga FBCTidak terasa sudah 3 tahun FBC (2011) a.k.a Lets Black (2009) a.k.a B ... [ www.fabrie.blogspot.com] Tinggal di Pelosok, Kere, dan Cuma Bisa Nonton Serie ATinggal di Pelosok, Kere, dan Cuma Bisa Nonton Serie A itulah gue :)) ... [ www.fabrie.blogspot.com] Peleburan LPI dengan LSI Adalah Opsi Yang Tidak AdilAdanya opsi beberapa pihak bahwa sebaiknya LPI dilebur saja ke LSI ag ... [ www.fabrie.blogspot.com] Biaya Nikah Ternyata Cuma Rp.30rb Buruan !Barusan baca berita tentang terendusnya korupsi oleh KPK terkait ampl ... [ www.fabrie.blogspot.com] Malaysia Tidak Tau Betapa Fanatiknya Rakyat IndonesiaTujuan kita menonton sea games sudah pasti ingin memberikan dukungan ... [ www.fabrie.blogspot.com] Serasa Menjemput Masa Lalu Dengan Mesin WaktuApa yang anda rasakan jika pada tahun 1983 ada konsol game seperti PS ... [ www.fabrie.blogspot.com] Alexa Blog Ini 626.063 Prestasi Blogwalking dari 899.468Hei sobat blogger masih ingat ga alexa blog ini 3 minggu yang lalu? y ... [ www.fabrie.blogspot.com] Stadion Yang Bisa Nonton Gratis Di IndonesiaStadion Tempat Nonton Gratis Dua Klub Liga Super Indonesia - Stadion ... [ www.fabrie.blogspot.com] Kereta Api Wisata Kembali Merenggut KorbanBebarapa hari yang lalu, tepatnya tanggal 8 Januari 2012, Kecelakaan ... [ www.fabrie.blogspot.com] Evaluasi Prediksi FBC Atas Indonesia U-21 HBT 2012Evaluasi Prediksi Pertandingan FBC Atas Indonesia U-21 Hassanal Bolki ... [ www.fabrie.blogspot.com] Publikasi Dua Mata Pisau InfotainmentAnda pasti sudah tahu apa itu infotainment. Infotainment merupakan in ... [ www.fabrie.blogspot.com] TVRI Acak Pertandingan Parma vs AC Milan ?TVRI Acak Pertandingan Parma vs AC Milan ? TVRI Acak pertandingan SER ... [ www.fabrie.blogspot.com] Facebook Like HunterWah kalo di Bahasa Inggris-kan keren juga ya ^_^. Facebook like hunte ... [ www.fabrie.blogspot.com] Apa itu e-KTP? Apa kelebihannya ?Tulisan saya kali ini bertujuan membantu sosialisasi e-KTP yang menur ... [ www.fabrie.blogspot.com] Desain Blog : Pilih Tampilan Atau Kinerja?Apakah yang akan kamu pilih tampilan (view) atau kinerja (performance ... [ www.fabrie.blogspot.com] Gagal (Lagi) di Kontes SEOPeriode kontes SEO daihatsu sepertinya sudah berakhir hari ini 27 Sep ... [ www.fabrie.blogspot.com] Prediksi Skor Pertandingan Seru ISL- IPL 6 Februari 2012Prediksi Skor Pertandingan Seru ISL-IPL 6 Februari 2012. Prediksi Per ... [ www.fabrie.blogspot.com] AutoBlogging : Teknik Blog Paling Tidak Beretikawww.fabrie.blogspot.com - Pernahkah kamu membaca trik "terkutuk" yang ... [ www.fabrie.blogspot.com] Juni 2011 Pagerank Update Lagi : PR FBC Tak Kunjung NaikHuhu, ini merupakan update pagerank kedua kali yang dilewati fbc deng ... [ www.fabrie.blogspot.com] Jika Ada Yang Bertanya Tentang Negara Super Power Maka Jelaskanlah ChinaMelihat pesatnya perkembangan dan pertumbuhan di China makan pantasla ... [ www.fabrie.blogspot.com] Daftar Isi Sepakbola Dunia Jadwal Prediksi Hasil Piala Dunia ... [ www.fabrie.blogspot.com] Penampakan 3 Dimensi FBSS UNP di Google EarthInilah penampakan kampus FBSS Universitas Negeri Padang di Google Ear ... [ www.fabrie.blogspot.com] Bisakah Nonton Streaming MNC TV Saat Live BPL?Banyaknya pengunjung yang masuk ke blog ini untuk menonton siaran MNC ... [ www.fabrie.blogspot.com] Blog Review : Ardianzzz.com Konsep Blog MinimalisSearching di google tentang ukuran huruf dan spasi standar untuk blog ... [ www.fabrie.blogspot.com] Katanya Emansipasi Wanita? Kesetaraan Jender?Masih ingat dengan kasus video mesum beberapa artis yang sempat heboh ... [ www.fabrie.blogspot.com] Inilah Kisahku Seminggu di MalaysiaBagi yang kenal secara fisik dengan saya mungkin akan bertanya-tanya, ... [ www.fabrie.blogspot.com] Gak Kebayang Ternyata Ada Film IniGa sengajan jalan-jalan bareng om google nemu link kaskus. Ada sebuah ... [ www.fabrie.blogspot.com] SOPA dan PIPA ? Emang Gue PikirinSOPA dan PIPA lagi ngetren diawal tahun ini. Apa sih SOPA dan PIPA it ... [ www.fabrie.blogspot.com] Ternyata Alexa Rank Bisa di Manipulasi?Yups, mungkin sobat blogger sudah tahu atau bahkan sudah pernah mengg ... [ www.fabrie.blogspot.com] Gak Harus Tahu Sesuatu Buat NgeblogBanyak teman-teman calon blogger yang malas ngeblog gara-gara gak tau ... [ www.fabrie.blogspot.com] Blogger Broken Heart
BG Image by lovelytasya32.blogspot.com
Hasil Penelusuran Google.
... [ www.fabrie.blogspot.com] Costumer Service Gak NyambungSaya yakin jika anda termasuk pelanggan yang aktif untuk bertanya ata ... [ www.fabrie.blogspot.com] Loh,, Kok Pake Waktu Indonesia Timur? Bukannya Barat?Mungkin ini bukanlah kritik yang bermanfaat bagi webmaster yang menge ... [ www.fabrie.blogspot.com] Amerika Serikat Takut Dengan China ?Perkembangan pesat yang terjadi di China pada segala bidang membuat A ... [ www.fabrie.blogspot.com] Dikirim Pepsodent Sensitive ExpertHari ini saya dapat kiriman paket berisi dompet cantik yang terbungku ... [ www.fabrie.blogspot.com] Ada Yang Aneh Dengan FirefoxSelama tahun 2011 ini saya melihat ada keanehan pada firefox, browser ... [ www.fabrie.blogspot.com] Baru Pasang Smiley (Emoticon) Baru Nih !Fbc baru pasang emoticon atau smiley baru nih di blog. Sebelumnya per ... [ www.fabrie.blogspot.com] Kenapa Bayar Pajak Kendaraan Bermotor Harus Pakai KTP ?Kenapa Bayar Pajak Kendaraan Bermotor Harus Pakai KTP asli sesuai dat ... [ www.fabrie.blogspot.com] Timnas U-17 Bawa Sponge Bob Ke HongkongTimnas U-17 dikabarkan telah berangkat ke Hongkong untuk menjalani la ... [ www.fabrie.blogspot.com] Lagi : Seorang Blogger Indonesia Ditangkap Di KamarnyaKasus lama berulang kembali , seorang blogger di Padang, Indonesia me ... [ www.fabrie.blogspot.com] Paket Unlimited Jebakan Promosi Operator?Bagi anda yang suka berselancar di dunia maya dengan menggunakan mode ... [ www.fabrie.blogspot.com] Master Itu apa sih? Gue Kok di Panggil Master Ya?Akhir-akhir ini gue mulai risih dengan seorang teman yang tega-tegany ... [ www.fabrie.blogspot.com] Mirip Google Translate Tapi Bahasa Indonesia - Sunda, Mau?Wilujeng sumping di blog kuring anu basajan ieu. Ulah poho tinggalke ... [ www.fabrie.blogspot.com] Cinta Tak Pernah Ada Tanpa Kasih SayangPada suatu sore disebuah sekolah semua murid sedang diabsen
Bu Guru ... [ www.fabrie.blogspot.com] Cerita 2 Tahun Lalu Tentang Blog Manis Ini ^_^Mengenang masa lalu memang selalu memberikan kesan tersendiri. Kita b ... [ www.fabrie.blogspot.com] Selalu Saja Ada Kata Gratis Jika Kita Mau BerusahaSiapa coba yang tidak mau dikasih sesuatu yang gratis. Apalagi itu se ... [ www.fabrie.blogspot.com] Mimpi Seorang Blogger Menang Kontes SEO Jutaan RupiahHidup itu berawal dari mimpi. Jika anda tidak memiliki mimpi tentang ... [ www.fabrie.blogspot.com] Taktik Mengatasi Devide et Impera Ala Sriwijaya FCSebagai lanjutan tulisan sebelumnya tentang adanya politik pecah bela ... [ www.fabrie.blogspot.com]
|
|
Best Quote Today:
Keberhasilan adalah kemampuan untuk melewati dan mengatasi dari satu kegagalan ke kegagalan berikutnya tanpa kehilangan semangat. (Winston Chuchill)
Jika Anda menyukai tulisan diatas jangan lupa untuk klik tombol suka untuk berbagi dengan teman facebook Anda. Anda juga bisa membagikan tulisan ini di twitter dan jejaring sosial lainnya. Berbagi itu indah.