Daftar Juara Olimpiade Cabang Sepakbola Sejak 1908

Daftar Juara Olimpiade Cabang Sepakbola Sejak 1908. Cabang sepakbola baru diperkenalkan pada tahun 1896 saat Olimpiade Modern pertama dilaksanakan. Saat itu cabang sepakbola masih dalam versi demo yang mempertemukan tuan rumah  Yunani vs Denmark. Berakhir dengan skor 15-0. Skor akhir dalam laga itu mungkin kurang menghibur pada masa itu. Namun jika hal ini terjadi pada saat ini, akan menjadi berita besar di seluruh dunia.

Olimpiade tahun 1956 di Melbourne adalah yang paling bersejarah bagi Indonesia. Saat itu menghadapi Uni Soviet yang kelak menjadi juara Indonesia berhasil menahan imbang 0-0. Banyaknya pemain cedera pada leg pertama, membuat Indonesia tampil pincang pada leg kedua. Leg kedua berkhir dengan skor 4-0 untuk kemenangan Uni Soviet. Indonesia hanya gagal  dengan agregat 4-0.

Berikut daftar Juara Olimpiade cabang Sepakbola sejak 1908.
Tahun Kota  : Juara, Runner-up, 3rd Place
1908 London: Inggris Denmark Belanda 
1912 Stockholm: Inggris Denmark Belanda
1920 Antwerpen: Belgia Spanyol Belanda
1924 Paris: Uruguay Swiss Swedia
1928 Amsterdam: Uruguay Argentina Italia
1932 Los Angeles: Tidak ada pertandingan
1936 Berlin: Italia Austria Norwegia
1948 London: Swedia Yugoslavia Denmark
1952 Helsinki: Hungaria Yugoslavia Swedia
1956 Melbourne: Uni Soviet  Yugoslavia Bulgaria
1960 Roma: Yugoslavia Denmark Belanda
1964 Tokyo: Hungaria Czechoslovakia Jerman
1968 Meksiko: Hungaria Bulgaria Jepang
1972 Muenchen: Polandia Hungaria Jerman Timur dan Uni Soviet
1976 Montreal: Jerman Timur Polandia Uni Soviet
1980 Moskow: Czechoslovakia Jerman Timur Uni Soviet
 1984 Los Angeles: Perancis Brasil Yugoslavia
1988 Seoul: Uni Soviet Brasil Jerman Barat
1992 Barcelona: Spanyol Polandia Ghana
1996 Atlanta: Nigeria Argentina Brasil
2000 Sydney: Kamerun Spanyol Chile
2004 Athens: Argentina Paraguay Italia
2008 Beijing : Argentina
2012 London : Siapa selanjutnya?


Demikianlah daftar juara cabang sepakbola olimpiade ini.  Siapakah yag akan juara pada edisi 2012 ini?



Tulisan Terkait :


Best Quote Today:
Keberhasilan adalah kemampuan untuk melewati dan mengatasi dari satu kegagalan ke kegagalan berikutnya tanpa kehilangan semangat. (Winston Chuchill)

Jika Anda menyukai tulisan diatas jangan lupa untuk klik tombol suka untuk berbagi dengan teman facebook Anda. Anda juga bisa membagikan tulisan ini di twitter dan jejaring sosial lainnya. Berbagi itu indah.
 
Indonesian Super League 10/11|Indonesian Best Brand Image|Tanggapan FBC Atas PIPA dan SOPA|Operator Seluler Indonesia|Facebook Application
Guest Book FBC|Barter Link - Sahabat FBC| Profil dan Biodata | Kunci Gitar
Protected by CopyRights & Intelectual Property 2009-2012