Prediksi Skor Pertandingan AC Milan vs Arsenal Liga Champion 2012

Prediksi Skor Pertandingan AC Milan vs Arsenal First Leg Perdelapan Final  Liga Champion 2011-2012 live RCTI 02.45wib.

Rekor AC Milan lumayan buruk ketika bertemu dengan klub-klub Inggris sebanyak 12 kali. Mereka hanya menang 7 kali. Sementara Arsenal sedikit lebih baik dengan menang 7 kali dari 8 pertandingan melawan klub-klub Italia. 6 laga terakhir AC Milan di Italia berakhir dengan kemenangan.


Diperkirakan Stephan El Shaarawy dan Maxi Lopez yang dimainkan beberapa pekan lalu saat menaklukan Udinese 2-1 akan duduk di bangku cadangan pada laga kali ini.

Sementara di Arsenal pemain belakang yang cidera hingga laga ini adalah Per Mestesacker. Akan ada rotasi pemain lagi tampaknya dikubu Arsenal.

Laga ini Akan menjadi laga terakhir Thierry Henry bersama Arsenal, karena ia akan segera kembali ke New York Red Bulls.

Head to Head AC Milan vs Arsenal:
31 Jul    2010 Arsenal 1 – 1 AC Milan   (UJI)
04 Mar 2008  AC Milan 0 – 2 Arsenal   (PLC)
20 Feb 2008  Arsenal 0 – 0 AC Milan    (PLC)
08 Feb 1995 AC Milan 2 – 0 Arsenal     (PSE)

Lima Pertandingan Terakhir AC Milan:
12 Feb 2012 Udinese 1 – 2 AC Milan    (SAI)
09 Feb 2012 AC Milan 1 – 2 Juventus     (COI)
05 Feb 2012  AC Milan 0 – 0 Napoli      (SAI)
02 Feb 2012 Lazio 2 – 0 AC Milan         (SAI)
30 Jan 2012 AC Milan 3 – 0 Cagliari      (SAI)

Lima Pertandingan Terakhir Arsenal:
11 Feb 2012  Sunderland 1 – 2 Arsenal    (EPL)
04 Feb 2012  Arsenal 7 – 1 Blackburn Rovers   (EPL)
02 Feb 2012  Bolton Wanderers 0 – 0 Arsenal   (EPL)
29 Jan 2012  Arsenal 3 – 2 Aston Villa       (FAC)
22 Jan 2012 Arsenal 1 – 2 Manchester United     (EPL)

Prediksi skor pertandingan AC Milan vs Arsenal :

AC Milan 1 – 1 Arsenal.
Prediksi by FBC
LIVE di RCTI Kamis 16 Februari 2012 02.45 WIB.



Tulisan Terkait :


Best Quote Today:
Keberhasilan adalah kemampuan untuk melewati dan mengatasi dari satu kegagalan ke kegagalan berikutnya tanpa kehilangan semangat. (Winston Chuchill)

Jika Anda menyukai tulisan diatas jangan lupa untuk klik tombol suka untuk berbagi dengan teman facebook Anda. Anda juga bisa membagikan tulisan ini di twitter dan jejaring sosial lainnya. Berbagi itu indah.
 
Indonesian Super League 10/11|Indonesian Best Brand Image|Tanggapan FBC Atas PIPA dan SOPA|Operator Seluler Indonesia|Facebook Application
Guest Book FBC|Barter Link - Sahabat FBC| Profil dan Biodata | Kunci Gitar
Protected by CopyRights & Intelectual Property 2009-2012