Membuat label blogspot dengan menu dropdown

Keterbatasan space di blog memang membuat kita musti berhemat menggunakan setiap bagian dari blog kita. Untuk menghemat space tesebut di antaranya adalah dengan meletakkan beberapa konten blog di tabview dan menggunakan menu dropdown. Kali ini kita akan coba membuat label blog dengan menu dropdown. Lumayanlah bisa menghemat space di blog, tp label blog ini tidak meggunkannya. Mungkin sobat membutuhkannya? silahkan ikuti langkah-langkah berikut:

  1. login ke blog sobat
  2. Dashboard,lalu pilih Tata Letak,kemudian kllik tab Edit HTML.
  3. contreng tulisan Expand Widget Templates,selanjutnya cari kode berikut (gunakan ctrl+f):
  4. <ul> <b:loop values='data:labels' var='label'> <li> <b:if cond='data:blog.url == data:label.url'> <data:label.name/> <b:else/> <a expr:href='data:label.url'><data:label.name/></a> </b:if> (<data:label.count/>) </li> </b:loop> </ul>
  5. Setelah ketemu,hapus kode tersebut,dan gantilah dengan kode di bawah ini:
  6. <select onchange='location=this.options[this.selectedIndex].value;'> <option>Pilih Kategori</option> <b:loop values='data:labels' var='label'> <option expr:value='data:label.url'><data:label.name/> (<data:label.count/>) </option> </b:loop> </select> 
  7. simpan template
selamat mencoba!



Tulisan Terkait :


Best Quote Today:
Keberhasilan adalah kemampuan untuk melewati dan mengatasi dari satu kegagalan ke kegagalan berikutnya tanpa kehilangan semangat. (Winston Chuchill)

Jika Anda menyukai tulisan diatas jangan lupa untuk klik tombol suka untuk berbagi dengan teman facebook Anda. Anda juga bisa membagikan tulisan ini di twitter dan jejaring sosial lainnya. Berbagi itu indah.
 
Indonesian Super League 10/11|Indonesian Best Brand Image|Tanggapan FBC Atas PIPA dan SOPA|Operator Seluler Indonesia|Facebook Application
Guest Book FBC|Barter Link - Sahabat FBC| Profil dan Biodata | Kunci Gitar
Protected by CopyRights & Intelectual Property 2009-2012